The Happinezz Hills Karimunjawa
Hotel ini terletak di dusun jatikerep , sekitar 5 menit berkendara menuju kota dan 4 menit menuju pelabuhan utama. terletak di pinggir bukit love karimunjawa laut dengan taman bunga yang tertata sangat rapi sehingga akan melengkapi serta menambah nuansa liburan anda selama di Karimunjawa.
Fasilitas hotel: AC, Tv kabel, kulkas, Shower panas/dingin, Resto, View Laut, Swimming Pool
Salah satu dari sekian paket yang kami sediakan adalah paket hotel The Happinezz Hills Karimunjawa Pada paket ini kami menyediakan berbagai informasi dan layanan wisatawan untuk dapat berlibur dan menjelajahi pulau karimunjawa.
Sebagi salah satu paket yang memberikan kenyamanan dan nuansa yang sejuk, paket hotel ini memberikan harga yang tidak jauh menarik dibandingkan dengan paket yang lain. berikut adalah daftar paket dari kami:
4 Hari 3 Malam star Idr 3.400 k
3 Hari 2 Malam star Idr 2.600 k
2 Hari 1 Malam star Idr 1.800 k
Harga tidak mengikat ,silahkan hubungi kami untuk menentukan harga dan macam-macam pilihan paket serta fasilitasnya👌 free consult
Facilitas
- Tiket Kapal Penyebrangan PP
- Kapal tour laut
- Kendaran tour darat
- Tiket masuk obyek wisata
- (welcome) sofdrink kelapa muda
- bakar-bakar ikan (BBQ)
- Makan selama wisata dikarimunjawa
- Alat snorkling & life jaket
- Biaya sandar kapal setiap pulau yang akan disinggahi.
- Guide dengan lisensi HPI
- p3k
- Retribusi
- Air mineral
- Asuransi
- Camera underwater, mirroles, drone
- Dokumentasi
Destinasi wista
- Anora Hill, Tracking Mangrove, Pantai Tanjung Gelam, Bukit Love
- Pulau Menjangan Kecil, Gosong Cemara, Gosong Seloka nemo
- Pulau Cemara Besar, Pulau Menjangan Besar spot hiu
- Pulau Cilik, Gosong Tengah, Pantai Konservasi Tukik
Agenda Wisata Selama di karimunjawa :
- Snorklingan Melihat Terumbu Karang dan Biota Laut
- Sun Bath
- Explore Pulau
- Berenang
- Play With Fish
- Memancing bila hobi
- Berburu ikan dengan panah tradisional (Optional)
- Berenang dengan ikan Hiu
- Melihat penangkaran penyu (bergantung musim)
- Bermain-main di pantai pasir putih Karimunjawa
- Bakar Ikan di Pantai BBQ
- Sunset dan Sunrise
- Melihat kehidupan para nelayan di Karimunjawa